by Komunikasi Pimpinan | Apr 9, 2022 | Berita
Sumbawa Barat, – Dalam kesempatan memberikan sambutan pada kegiatan pengambilan sumpah jabatan pejabat lingkup Pemkab. Sumbawa Barat pada jumat 8/04/2022, Bupati Sumbawa Barat Dr. Ir. H. W. Musyafirin, M.M. memberikan penekannan kepada tugas pejabat yang...
by Komunikasi Pimpinan | Apr 9, 2022 | Berita
Sumbawa Barat, – Bupati Sumbawa Barat Dr. Ir. H. W. Musyafirin, M.M. melantik sebanyak 164 Pejabat lingkup Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat pada hari Jumat/8/04/2022 bertempat di Lantai 3 Sekretariat Daerah Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam pelantikan dan...
by Komunikasi Pimpinan | Apr 6, 2022 | Berita
Sumbawa Barat, – Memasuki hari ke empat bulan suci Ramadhan, aktifitas pelayanan di lingkup Pemkab. Sumbawa barat berlangsung seperti biasa. Mengawali jam kerja pada pukul 08.00 Wita dan pulang Pukul 15.00 adalah jam kerja yang berlaku selama bulan suci ramdhan....
by Komunikasi Pimpinan | Apr 3, 2022 | Berita
Berdasarkan keputusan Pemerintah terkait hari pertama puasa 1 Ramadhan 1443 bertepatan dengan tanggal 3 April 2022, hari ini masyarakat Sumbawa Barat sudah mulai berpuasa. Meskipun sudah ada yang memulai masuk bulan Ramadhan pada tanggal 2 April 2022 tetapi suasana...
by Komunikasi Pimpinan | Mar 31, 2022 | Berita
Sumbawa Barat, – Kasus anjing gila meresahkan warga tiga hari terakhir, mendorong aparat pemerintah untuk segera bersikap. Setelah melakukan uji lab, Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat, telah menerima hasil pemeriksaan laboratorium terkait sample ‘anjing...